Sains sebenarnya sangat dekat dengan kehidupan sehari-hari. Di dalam rumah pun, kita bisa menemukan banyak fakta sains yang kadang tidak kita sadari. Sains membantu menjelaskan berbagai peristiwa yang terjadi di sekitar kita dan membantu kita memecahkan berbagai permasalahan dalam kehidupan sehari-hari. Buku ini berisi kumpulan cerita yang bertema sains dari berbagai peristiwa yang terjadi di r…